JANGAN PERNAH MENGORES LUKA DI HATI IBU MU KAWAN puisi semut: puisi Merpati lambang cinta sejati Animated Fire

Sabtu, 20 Juni 2015

puisi Merpati lambang cinta sejati



MERPATI LAMBANG CINTA SEJATI

Ingin aku seperti merpati
Yang bisa terbang tinggi
Dan merasakan tubuhku melayang
Dengan pasangan yang ku sayang
       Aku ingin seperti merpati
Yang bisa menari-nari
Di awan yang tinggi
Bersama sang pujaan hati
      Ingin aku seperti merpati
Yang setia pada satu hati
Meski terbang tinggi pasti kembali
Kembali kepada sang pujaan hati
   MERPATI
   Engaku saja dapat berbagi
   Dengan sang pujan hati
   Cintamu kau bawa mati
   Meski pasangan mu telah pergi
   Engkau tetap tak kelain hati
Merpati memang tak ingkar janji
Karena ia selalu setia pada satu hati
Merpati jadi lambang cinta sejati
Karena cintanya dibawa sampai mati
      
Septa eap
Cianjur,20juni 201

10 komentar:

  1. puisinya bagus,
    begitu juga dengan kehidupan manusia. tak boleh ingkar janji. karena Tuhan sendiri menciptakan manusia dengan sudah berpasang-pasangan.

    puisinya bagus lah,,,, keren.

    BalasHapus
  2. teruskan bakatmu nak niscaya kamu akan sukses.....................................

    BalasHapus
  3. keren banget puisinya bro,,,,,,,,,,,

    BalasHapus